Login kemnaker.go.id, BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Tahap 4 Sudah Cair, Pastikan Sudah Masuk

- 22 November 2020, 10:02 WIB
BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Tahap 4 dipastikan cair ke rekening penerima mulai pekan ini. / Kemnaker
BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Tahap 4 dipastikan cair ke rekening penerima mulai pekan ini. / Kemnaker /

Baca Juga: Kenali BSU, Subsidi untuk Pendidik dan Tenaga Kependidikan Non-PNS

Menaker Ida juga memastikan bahwa pekerja penerima BSU yang sudah memenuhi syarat, maka pencairan BSU termin kedua akan tetap dilaksanakan sesuai prosedur.

Jika proses penyaluran BSU sesuai dengan pernyataan Menaker Ida, kemungkinan besar penyaluran bantuan di tahap 2 akan cair dalam waktu dekat.

Tak menutup kemungkinan jika BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan termin 2 tahap 2 dicairkan dalam minggu ini.

Baca Juga: Ini Link Daftar Penerima BPUM BLT UMKM Rp2,4 juta, Jangan Lupa Cek Namamu di eform.bri.co.id/bpum

Seperti diketahui, bantuan subsidi upah disalurkan kepada para pekerja atau buruh yang bergaji kurang dari Rp5 juta per bulan. 

Bantuan pemerintah ini berupa subsidi gaji atau upah sebesar Rp600.000 disalurkan selama empat bulan atau total Rp2,4 juta.

Bantuan ini disalurkan secara bertahap, yakni termin I sebesar Rp1,2 juta pada September-Oktober 2020, sedangkan termin II sebesar Rp 1,2 juta pada November-Desember 2020.

Baca Juga: LOGIN info.gtk.kemdikbud.go.id untuk Cek Penerima BLT Subsidi Gaji Guru Honorer Rp 1,8 Juta, Cair!

Lalu, bagaimana cara cek daftar penerima BSU karyawan swasta di www.kemnaker.go.id? Simak tahapan berikut!

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Kemenaker


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah