PPKM Diperpanjang, Kemenkeu Bocorkan Realisasi BSU Rp1 Juta Per 10 Agustus 2021, Ini Rinciannya

- 10 Agustus 2021, 19:56 WIB
BPJS Ketenagakerjaan.
BPJS Ketenagakerjaan. /BPJS Ketenagakerjaan.

Pekerja atau buruh akan mendapatkan Rp500 ribu selama dua bulan yang akan dibayarkan sekaligus sebesar Rp1 juta.

Penerima BSU didasarkan pada data yang diberikan oleh perusahaan kepada BPJS Ketenagakerjaan sesuai ketentuan yang berlaku.

Baca Juga: Swab Antigen Sasar Pemukiman, Kodim Lamongan Ingin Warga Selamat Dari COVID-19

Kemenkeu menegaskan pemberian BSU dilakukan untuk mendukung sektor usaha dan mencegah pemutusan hubungan kerja karena perusahaan masih menghadapi sejumlah tantangan termasuk terkait pembayaran upah pekerjanya.***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x