Ratusan Emak-emak Kepung Perusahaan Gara-gara Suami Telat Gajian 4 Bulan

- 11 September 2020, 14:57 WIB
ilustrasi emak-emak demo di perusahaan karena gaji suami telat
ilustrasi emak-emak demo di perusahaan karena gaji suami telat /mochamad iqbal maulud//PIKIRAN RAKYAT/

Namun, lanjut dia, setelah itu dikabarkan kalau gaji para karyawan akan dibayar dengan cara dicicil sebesar Rp300.000/tiga hari seraya para keryawan memanen buah sawit untuk dijual dan dibayarkan untuk gaji mereka.
Baca Juga: Salah Apa Anies? Sampai Mau Dinonaktifkan Arif Puyono
“Gaji suami kami saja belum dibayar sudah diminta untuk masuk bekerja lagi, kami butuh makan,” tegasnya.

Sementara itu, Humas PT Minanga Ogan, Diki belum memberikan pernyataan apapun mengenai demonstrasi yang dilakukan oleh istri karyawan perusahaan tersebut.***

Halaman:

Editor: Nita Zuhara Putri

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah