Kartu Prakerja Gelombang 12 Menjadi Pengganti BLT Subsidi Gaji Dibuka, Begini Cara Daftarnya

- 21 Februari 2021, 11:07 WIB
 Situs Prakerja Sudah Kembali Dibuka
Situs Prakerja Sudah Kembali Dibuka // instagram.com/@prakerja.go.id

Sementara untuk anggaran yang disediakan sekitar Rp 20 triliun, naik dua kali lipat dari anggaran tahun sebelumnya.

Nah, jika belum memiliki kartu PraKerja dan ingin memilikinya di tahun ini agar bisa mendapatkan anggaran dari pemerintah, berikut ini cara daftar kartu PraKerja yang bisa diikuti:

Baca Juga: Selain di Papua dan Papua Barat, Daerah di Bandung Jawa Barat Ini Bebas dari Covid-19, Ini Formulanya

1. Buka laman www.prakerja.go.id

2. Mendaftar akun pribadi

3. Memasukkan nomor aktif milik pribadi untuk verifikasi data

4. Mengisi formulir yang disediakan dengan data sah dari Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Baca Juga: Dapat Penuhi Kebutuhan Gizi Anak, Tumbuhkan Kebiasaan Ngemil Baik untuk Si Kecil

Sementara itu, berikut merupakan alur pendaftaran akun PraKerja melalui website resminya prakerja.go.id:

1. Masukkan nama lengkap, e-mail dan kata sandi

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x