Wajib Isi NIK hingga Rekening, BPJS Bagi-bagi Bantuan untuk UMKM Senilai Rp200 Juta, Cek Fakta

- 3 Agustus 2022, 18:59 WIB
 Ilustrasi – BPJS.
Ilustrasi – BPJS. /*/ANTARA/Irwansyah Putra

Dilansir dari akun Twitter resmi BPJS Kesehatan, penyelenggara sistem jaminan kesehatan itu tidak menggelar program bantuan sosial, seperti disebut dalam pesan berantai.

"BPJS Kesehatan tidak ada program bantuan dana. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan petugas BPJS Kesehatan yang menghubungi Anda melalui telepon," demikian keterangan resmi BPJS Kesehatan.

Baca Juga: Masyarakat Harus Waspada! Gelombang Setinggi 6 Meter Terjang Wilayah Perairan

BPJS Kesehatan meminta warganet memastikan program-program resmi lembaga itu di melalui akun resmi media sosial ataupun situs bpjs-kesehatan.go.id.

Dengan demikian, pesan yang menyebut BPJS membagikan bantuan sosial bagi pelaku UMKM adalah hoaks.***

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x