Perlu Diketahui, Khasiat Jahe untuk Redakan Keluhan Penyakit Maag

- 24 Desember 2020, 10:35 WIB
ilustrasi: maag.
ilustrasi: maag. /Pixabay/nastya_gepp./

LAMONGAN TODAY – Saat sakit maag menyerang, biasanya seseorang akan mengonsumsi makanan tertentu sebagai pertolongan pertama.

Nyatanya, ada beberapa jenis makanan yang bisa membantu meredakan sakit maag, salah satunya jahe.

Jahe dan jenis makanan lainnya disebut aman untuk dikonsumsi oleh orang yang memiliki riwayat maag karena tidak mengacaukan kondisi lambung.

Baca Juga: Data se-Indonesia Penerima BPUM Ada Di Situs pembiayaan.depkop.go.id, Silahkan Cek Namamu

Sebaliknya, mengonsumsi jahe malah disebut bisa membantu meredakan gejala sakit maag yang muncul. Mengapa hal ini bisa terjadi? Apa alasan jahe baik dikonsumsi oleh pengidap sakit maag. Jawabannya karena jahe memiliki kandungan zat yang bisa mengurangi risiko sakit maag atau asam lambung naik.

Jahe bersifat antiradang sehingga mampu mengatasi masalah pencernaan serta mengobati penyakit asam lambung atau maag. 

Jahe dan Makanan Lain untuk Penyakit Maag

Pengidap maag sering mengalami gejala berupa nyeri atau sensasi terbakar pada perut.

Baca Juga: Dapatkan Bantuan Rp1 Juta Tahap 3 dari Kemendikbud di Situs apb.kemdikbud.go.id, Gunakan NIK KTP

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Halodoc


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x