Susah Masuk info.gtk.kemdikbud.go.id? Segera Lakukan Cara Ini Agar Berhasil

- 20 November 2020, 22:47 WIB
Masalah login info.gtk.kemdikbud.go.id / screenshot info.gtk.kemdikbud.go.id
Masalah login info.gtk.kemdikbud.go.id / screenshot info.gtk.kemdikbud.go.id /

 

LAMONGAN TODAY – Beberapa hari terakhir ini, situs info.gtk.kemdikbud.go.id ramai dikunjungi terutama bagi para tenaga pendidik yang ingin melihat info bantuan.

Hal itu tak aneh, karena banyaknya pengakses dalam satu waktu yang sama menyebabkan traffic melonjak dan akhirnya menjadi sulit untuk diakses.

Bagi anda yang tengah mencari informasi di situs tersebut tentu akan merasakan kesulitan karena hal tersebut.

Baca Juga: Seleksi CPNS 2019 Jadi yang Terakhir untuk Kemenpan RB, Tak ada Rekrutmen Lagi Hingga 2023

Namun jangan khawatir, cobalah tips di bawah ini agar koneksi kembali lancar. Berikut tipsnya,

- Restart komputer anda, bisa jadi lemotnya koneksi disebabkan oleh sistem internal di laptop atau HP anda. Cara ini bisa dilakukan jika laptop atau HP anda performanya sudah lemot.

- Jika sudah direstart masih lemot, cek ketersediaan sinyal wifi atau jaringan internet anda. Bisa jadi, jaringan internet anda tengah lemot atau jauh dari sinyal wifi. Untuk mengatasinya, carilah tempat yang memiliki sinyal terkuat agar koneksi berjalan dengan lancar.Baca Juga: Hore! Januari 2021, Sekolah Tatap Muka Digelar, Pelaksanaan Tergantung Kepala Daerah

- Penyebab sulitnya akses karena banyaknya orang mengakses dalam rentang waktu yang sama. Anda bisa menyiasatinya dengan mengakses situs info.gtk.kemdikbud.go.id pada jam-jam sepi, misalnya tengah malah atau bahkan dini hari.

Halaman:

Editor: Furqon Ramadhan


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x