Pendekar Sakti Kalah dengan Tongkat, Kisah Raden Kian Santang Takluk di Hadapan Ali bin Abi Thalib

- 30 September 2021, 04:09 WIB
Ilustrasi Raden Kian Santang
Ilustrasi Raden Kian Santang /YouTube/@Lentera Hidup

Baca Juga: Sinopsis Boruto Chapter 63: Boruto Datang Tepat Waktu Selamatkan Kawaki, Mata Jougan Bangkit

Akhirnya mereka berdua mengikuti orang tua tersebut yang ternyata Ali bin Abi Thalib ke Baitullah dan memeluk agama Islam.

Begitulah Raden Kian Santang dan Ratu Rara Santang mempelajari Islam dengan sungguh-sungguh.

Dalam perjalanannya, Raden Kian Santang kembali ke Pulau Jawa dan menyebarkan agama Islam ke daerah Garut hingga meninggalnya.

Baca Juga: Update! 15 Kode Redeem FF Terbaru 29 September 2021, Segera Klaim Hadiah Gratis dari Free Fire

Sedangkan Ratu Rara Santang dipersunting oleh salah satu pangeran dari tanah Arab yang bernama Syarif Husain.

Perkawinan antara Ratu Rara Santang dengan Syarif Husain itu, melahirkan dua putra yaitu Syarif Nurullah dan Syarif Hidayatullah.***

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: YouTube/@Lentera Hidup


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x