CPNS 2021 Silahkan Bersiap, Ini Materi SKD yang Akan Diujikan

- 2 September 2021, 08:59 WIB
Link live skor tes SKD CPNS 2021. Lihat perolehan Nilai SKD CPNS 2021 Secara Live Streaming, Lengkap Seluruh daerah di Indonesia
Link live skor tes SKD CPNS 2021. Lihat perolehan Nilai SKD CPNS 2021 Secara Live Streaming, Lengkap Seluruh daerah di Indonesia /

LAMONGAN TODAY - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenpanRB) Republik Indonesia telah mengumumkan sekaligus merangkum materi terkait Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2021 yang akan diujikan.

Test SKD CPNS 2021 diketahui akan segera digelar, meski waktu telah disesuaikan berdasarkan kementerian atau lembaga terkait tanggal digelarnya.

Sambil menunggu digelarnya SKD CPNS 2021, sebaiknya untuk mempersiapkan diri dan belajar. Hal itu, sebagai acuan, KemenpanRB merangkum materi SKD CPNS 2021.

Baca Juga: Wanita Tewas Terbungkus Dalam Karung dan Pria Gantung Diri Gegerkan Warga Blitar, Polisi Lakukan Penyelidikan

Baca Juga: Waspada! BMKG Prakirakan Beberapa Provinsi Terjadi Hujan Lebat Disertai Angin Kencang dan Kilat

Sebagaimana postingan Instagram resmi KemenpanRB (@kemenpanrb) pada Senin, 30 Agustus 2021, simak materi SKD CPNS 2021 yang akan diujikan.

Apa saja yang diujikan?

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenpanRB) Republik Indonesia merangkum materi Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2021 yang akan diujikan.

Baca Juga: Baru! Kode Redeem FF 2 September 2021, Klaim BULLSEYE Winterlands M1887 Hingga Golden Sunrise Bundle

Baca Juga: Resmi Bergabung dengan Lechia Gdansk, Witan Sulaeman Bertekad Tunjukkan Kemampuan Terbaik

Materi SKD CPNS 2021 tersebut ditulis berdasarkan Keputusan Menteri PANRB No. 1023/2021 tentang Nilai Ambang Batas SKD Pengadaan PNS Tahun Anggaran 2021.

Dalam Instagram resmi KemenpanRB (@kemenpanrb), kisi-kisi SKD 2021 di antaranya;

1. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), meliputi; Nasionalisme; Integritas; Bela negara; Pilar negara; dan Bahasa Indonesia

Baca Juga: Arus Informasi Dunia Digital Semakin Kencang, Pengamat: Lawan Hoaks dengan Narasi Cerdas

Baca Juga: Klaim Sekarang! Kode Redeem FF 1 September 2021, Dapatkan Senjata Langka, Skin, Hero dan Ratusan Diamond

2. Tes Intelegensia Umum (TIU), meliputi 3 kemampuan yaitu:

  • Kemampuan Verbal, di antaranya; Analogi; Silogisme; dan Analitis.
  • Kemampuan Numerik, di antaranya; Berhitung; Deret angka; Perbandingan kuantitatif; dan Soal cerita.
  • Kemampuan Figural, di antaranya; Analogi; Ketidaksamaan; dan Serial

Baca Juga: Harga HP Redmi 9, Mi A1, Note 10S, Mi 10T Pro, Mi 11 Ultra, POCO M3, hingga POCO F3

Baca Juga: Beredar Kabar Ma'ruf Amin Sebut Vaksin Perintah Agama dan Hukumnya Wajib, Menolak Masuk Neraka? Cek Faktanya

3. Tes Karakteristik Pribadi (TKP), meliputi; Pelayanan publik; Jejaring kerja; Sosial budaya; TIK; Profesionalisme; dan Anti-radikal.***

Editor: Nugroho

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x