Kabar Baik, Vaksin Efektif Menangkal Mutasi Virus Covid-19

- 9 Maret 2021, 11:13 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19 bagi ASN.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19 bagi ASN. /Dok. Kemenag

Baca Juga: Sudah 1,4 Juta Warga Indonesia Terima Vaksin Covid-19

 Sehingga saat ini terdapat enam kasus konfirmasi positif COVID-19, setelah sebelumnya (01/3) sudah ditemukan dua kasus positif COVID-19 dengan varian virus B117 yang merupakan pelaku perjalanan luar negeri.

“Adapun keempat varian virus B117 ini ditemukan di 4 provinsi yaitu di Sumatra Utara, Sumatra Selatan, Kalimantan Timur, dan Kalimantan Selatan,” jelasnya.

Baca Juga: Pemerintah Indonesia Dapat Empat Jenis Vaksin COVID-19, Menkes: Kita Beruntung Bisa Dapat Duluan

Nadia mengimbau dengan adanya penambahan kasus COVID-19 varian B117, masyarakat diminta semakin waspada dan terus disiplin menerapkan protokol kesehatan yaitu memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, termasuk mengurangi mobilitas dan menghindari keramaian.***

Halaman:

Editor: Nita Zuhara Putri

Sumber: Setkab.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x