Bentrok PSHT vs IKSPI Kera Sakti, 15 Anggota Diamankan, Kronologi Sangat Mencekam

- 29 September 2022, 15:06 WIB
Ilustrasi Bentrokan.
Ilustrasi Bentrokan. /Pixabay/

Baca Juga: Link Download Minecraft Pocket Edition 1.19.11 Gratis tanpa Harus Berbayar, Asli Mojang Studios

Mereka melakukan aksi pembacokan yang ternyata korbannya adalah perguruan silat PSHT.

Pada Minggu, 25 September 2022, di wilayah Kecamatan Kras terjadi kembali pengeroyokan yang dilakukan oleh PSHT. Korbannya diketahui berasal dari perguruan Pagar Nusa.

Kejadian pengeroyokan tersebut kemudian dilaporkan ke Satreskrim Polres Kediri yang mana sudah ditindaklanjuti oleh anggota dengan penyelidikan.

Hasilnya, sebanyak 15 pelaku berhasil diamankan, empat di antaranya masih anak di bawah umur. Meski demikian, anggota masih terus memburu tiga pelaku yang masuk Daftar Pencarian Orang (DPO) yang diduga menjadi provokator bentrokan antar perguruan silat tersebut.

Demikianlah informasi mengenai kronologi pengeroyokan yang dilakukan oleh PSHT di Kediri yang dapat kami sampaikan. ***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah