NGERI! Jangan Lakukan Hubungan Seksual dengan Gaya Ini, Bisa Bikin Mr.P Patah, Ahli Beri Penjelasan

- 28 April 2022, 20:33 WIB
Ilustrasi hubungan seksual.
Ilustrasi hubungan seksual. /Pixabay

LAMONGAN TODAY - Aktivitas berhubungan intim bisa menyebabkan penis menjadi patah atau fraktu.

Ini umumnya terjadi pada posisi tertentu yang Anda dan pasangan terapkan, ungkap Dokter Spesialis Urologi Konsultan Andrologi Urologi dr.Widi Atmoko, Sp.U (K).

"Sebenarnya ada kondisi yang namanya fraktur penis atau patah pada penis."

Baca Juga: Sedang Berpolemik, Dedi Malah Pengen Undang Tri Suaka dan Zidan, Untuk Apa? Ini Penjelasannya

Ini biasanya paling sering pada pasien atau pasangan yang melakukan doggy style 40,3 persen atau man on top atau woman on top," ujar dia yang tergabung dalam Ikatan Ahli Urologi Indonesia (IAUI) itu dalam webinar kesehatan, Kamis.

Widi mengatakan, penis yang patah biasanya akibat membentur tulang misalnya panggul pada wanita (pasangan) saat melakukan hubungan seksual.

Saat ereksi, semua lapisan di dalam penis menjadi tipis dan mudah robek saat mengalami benturan.

Baca Juga: Suara Melimpah, PDI Perjuangan Tak Butuh Suara Umat Islam dalam Pemilu, Cek Fakta

"Ketika robek, dia (penis) bisa mengalami patah. Nanti dia (penis) bisa bengkak, berdarah hingga berujung disfungsi ereksi," kata dia.

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x