Lika-Liku Perjalanan Perguruan Silat PSHT, Sempat Bentrok dengan Pagar Nusa di Banyuwangi

- 12 Maret 2022, 18:15 WIB
Pagar Nusa dan PSHT.
Pagar Nusa dan PSHT. /Dok. AdaTha.com/Subahrudin/

Baca Juga: Link Live Streaming Atletico vs Cadiz LaLiga Spanyol 12 Maret 2022, Prediksi Line Up, dan Head to Head

Bentrok itu diketahui melibatkan perguruan silat Pagar Nusa dengan PSHT.

Masa dari perguruan silat Pagar Nusa dan PSHT begitu banyak.

Dipastikan banyak anggota perguruan silat Banyuwangi berdatangan ke lokasi tempat kejadian perkara bentrokan di wilayah Sukomukti.

Baca Juga: Bentrok Pagar Nusa vs PSHT di Banyuwangi Damai, Perguruan Silat Jargonkan Seduluran Sampai Anak Turun

Banyak oknum anggota silat meringsek depan barisan barikade ratusan personil Polresta Banyuwangi dibantu anggota TNI Kodim 0825, menjaga tempat perguruan silat di Sukomukti, mencegah bentrok fisik terjadi.

Namun, jumlah anggota pergurun silat itu, baik dari Pagar Nusa maupun PSHT bertambah banyak.

Bentrok Pagar Nusa dan PSHT mengakibatkan satu korban meninggal dunia dan beberapa korban mengalami luka-luka, serta beberapa rumah warga dan satu tempat ibadah rusak.

Baca Juga: Hujan Lebat Terjang Sumsel pada 10 sampai 20 Maret 2022, BMKG Rincikan Sebaran Wilayahnya

Namun perseteruan tersebut tidak berlangsung lama karena kedua belah pihak telah bersepakat damai yang dideklarasikan dua pihak perguruan silat di Mapolsek Bangorejo.***

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah