Pemerintah Siapkan 3 Skema Penyelenggaraan Pemilu 2024

- 6 Maret 2023, 10:09 WIB
Bawaslu Buka Suara Soal Putusan PN Jakpus Tunda Pemilu 2024: Kami Hargai Tapi dengan Catatan
Bawaslu Buka Suara Soal Putusan PN Jakpus Tunda Pemilu 2024: Kami Hargai Tapi dengan Catatan /Jurnal Soreang /Dok. Pikiran Rakyat

Tahapan pemilu dimulai pada 14 Juni 2022 sesuai dengan UU Pemilu Pasal 167 ayat 63 dan berakhir pada 30 Juni 2024.

Saat ini, tahapan penyusunan daftar pemilih sedang berlangsung. KPU mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan jika ada anggota keluarga atau tetangga yang meninggal dunia agar tidak terdaftar sebagai pemilih.**

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah