HUT Polwan ke-74, Berikut Syarat Dan Tata Cara Pendaftaran Untuk Menjadi Polisi Wanita - Polwan

- 25 Agustus 2022, 19:34 WIB
Polisi Wanita atau Polwan
Polisi Wanita atau Polwan /Instagram @polwan_official

12. Siap dan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI 

Baca Juga: Cerita Lucu Abu Nawas, Bunuh Diri Dengan Sebotol Madu Milik Majikan

B. Syarat Pendidikan

1. Pendidikan minimal SLTA 

2. Berijazah serendah-rendahnya SMA/sederajat jurusan IPA/IPS (bukan lulusan Paket A, B, dan C). 

3. Bagi yang lulusan tahun 2022, nilai rapor rata-rata kelas XII semester V minimal 80,00 atau nilai rapor rata-rata minimal A bagi yang menggunakan alphabet (A, B, C, D). 

4. Khusus Papua dan Papua Barat, nilai rapor rata-rata semester V kelas XII minimal 70,00 atau nilai rapor rata-rata minimal B bagi yang menggunakan alphabet. 

5. Pemilik ijazah luar negeri harus memperoleh penyetaraan dari Kemendikbud 

Baca Juga: Lirik Sholawat Isyfa Lana, Lengkap dengan Teks Arab, Latin, dan Juga Terjemahan Indonesia

C. Syarat Fisik

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah