BERACUN! Tanaman Hias Sri Rejeki Berbahaya bagi Anak-anak, Cek Fakta

- 26 Mei 2022, 19:55 WIB
Tanaman sri rejeki.
Tanaman sri rejeki. /flickr/Mas Ayeh Ayeh/

Profesor farmakologi dari University of Pittsburgh Medical Center, Ed Krenzelok, mengatakan belum pernah melihat kematian terkait tanaman diffenbachia.

Baca Juga: Banyak Datangkan Pemain Berkualitas, Bek Persib Bandung Bicara Peluang Juara Musim Depan

Penyebab iritasi dari dieffenbachia itu berasal dari kandungan zat kimia yang disebut kalsium oksalat.

Zat itu terdapat dalam berbagai tumbuhan, termasuk tanaman pangan.

Di tanaman dieffenbachia dan beberapa kelompok tumbuhan lainnya, kalsium oksalat itu membentuk kristal mikroskopis yang disebut raphides.

Baca Juga: Rivalitas Panas Jelang Laga Lawan Persib, Pelatih Persija Sudah Tak Sabar: Sudah Rasakan di Liga Jerman

Kristal itu dapat merobek dan mengiritasi jaringan di mulut atau mata Anda.

Keracunan dari menelan tanaman yang mengandung oksalat jarang terjadi karena sakit mulut yang hebat biasanya mencegah anak-anak untuk memakan tanaman tersebut dalam jumlah yang signifikan.***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah