Banyak Dicari, Siapakah Pendiri, Ketua Umum hingga Pengurus Partai Mahasiswa Indonesia yang Disahkan di AD/ART

- 24 April 2022, 10:21 WIB
Tanggapan Refly Harun Tentang di Dirikannya Partai Mahasiswa Indonesia 'Tujuannya Apa'
Tanggapan Refly Harun Tentang di Dirikannya Partai Mahasiswa Indonesia 'Tujuannya Apa' /Antara/Akbar Nugroho Gumay/

LAMONGAN TODAY - Kini banyak yang penasaran siapa ketua umum Partai Mahasiswa Indonesia, pengurus Partai Mahasiswa Indonesia, pendiri Partai Mahasiswa Indonesia yang disahkan dalam AD/ART.

Ketahui susunan pengurus Partai Mahasiswa Indonesia yang AD ART telah diresmikan Kemenkumham ketahui siapa pendiri, sampai Ketua Umum serta pengurus yang lain.

Pada demo yang terjadi Jumat, 22 April 2022, Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan bahwa sudah muncul Partai Mahasiswa Indonesia, yang selanjutnya hal tersebut mengejutkan publik.

Baca Juga: Kemunculannya Mengejutkan Publik, Simak Fakta-fakta tentang Eko Pratama Ketua Partai Mahasiswa Indonesia

Wakil Ketua DPR dari Partai Gerindra tersebut juga mengajak supaya Partai Mahasiswa Indonesia ikut berkompetisi dalam Pemilu sehingga mempunyai kursi di DPR RI.

Pastinya ajakan terhadap Partai Mahasiswa Indonesia tersebut bukan tak beralasan, melihat apabila mempunyai kursi di DPR RI akan lebih mudah untuk menyuarakan aspirasi.

Juga menurut penelusuran Sufmi Dasco Ahmad, Partai Mahasiswa Indonesia sudah lolos masalah legal di Kemenkumham, tinggal menunggu verifikasi untuk Pemilu.

Baca Juga: Partai Mahasiswa Indonesia Didirikan, Refly Harun: Tujuannya Apa?

Pakar Hukum Tata Negara, Refly Harun mengaku tidak setuju dengan munculnya Partai Mahasiswa Indonesia. Karena tujuan didirikannya telah tentu berorientasi kekuasaan.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: Berita DIY


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x