Tek Fenomenal Sumpah Pemuda: Tak Elok Jika Tak Menilik Sejarah

- 28 Oktober 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi: Upacara peringatan Sumpah Pemuda.
Ilustrasi: Upacara peringatan Sumpah Pemuda. /Humas/

Isi dari rumusan yang di cakan saat itu sebagai beriku yang akhirnya di kenal sebagai Sumpah Pemuda :

PERTAMA : Kami Poetera dan Poeteri Indonesia, Mengakoe Bertoempah Darah Jang Satoe, Tanah Indonesia. (Kami Putra dan Putri Indonesia, Mengaku Bertumpah Darah Yang Satu, Tanah Indonesia).

Baca Juga: Jadwal Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 22, Jika Ada 2 Tanda Ini Kalian Lolos

KEDOEA : Kami Poetera dan Poeteri Indonesia, Mengakoe Berbangsa Jang Satoe, Bangsa Indonesia. (Kami Putra dan Putri Indonesia, Mengaku Berbangsa Yang Satu, Bangsa Indonesia).

KETIGA : Kami Poetera dan Poeteri Indonesia, Mendjoendjoeng Bahasa Persatoean, Bahasa Indonesia. (Kami Putra dan Putri Indonesia, Menjunjung Bahasa Persatuan, Bahasa Indonesia).***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x