Perdana Menteri India Dalam Pidatonya Sebut Islam Adalah Racun, Seketika Meninggal Dunia CEK FAKTA

- 12 Maret 2022, 15:30 WIB
Cek Fakta: Perdana Menteri India sebut Islam Racun.
Cek Fakta: Perdana Menteri India sebut Islam Racun. /TurnBackHoax/

Artikel tersebut menjelaskan bahwa Ketua Menteri Gujarat (CM) Vijay Rupani sedang menyampaikan pidatonya di Nizampura, Vadodara, India.

Saat berpidato, Rupani tiba-tiba pingsan dan dibantu oleh pengawal di belakangnya.

Baca Juga: Film Animasi ‘Turning Red’ oleh Domee Shi, Sutradara Akui Karakter Buatannya Terinspirasi dari Boy Group Ini

Video yang tersebar tersebut, diambil dari channel Connect Gujarat TV dengan judul “વડોદરાની ચૂંટણી સભામાં મુખ્યમંત્રીને ચક્કર આવ્યા,સભાને સંબોધતી વખતે મુખ્યમંત્રી નીચે પડ્યા” (Ketua Menteri pusing saat rapat umum pemilihan Vadodara, jatuh saat berpidato di rapat), di menit ke 1:23 hingga menit 1:52 yang menampilkan Vijay Rupani berpidato kemudian pingsan.

Sebuah video menampilkan seseorang yang sedang berpidato kemudian jatuh tersebut bukan perdana menteri india melainkan Ketua Menteri Gujarat yang sedang berpidato saat kampanye.****

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah