Cek Nama Penerima Bantuan UMKM di pembiayaan.depkop.go.id, Semua Daftar Ada di Sana, Segera Cairkan

- 17 November 2020, 08:23 WIB
Ilustrasi Cek Nama Penerima Bantuan UMKM
Ilustrasi Cek Nama Penerima Bantuan UMKM /Portal Jember/Nila Zulva Rosyida

LAMONGAN TODAY – Login di situs pembiayaan.depkop.go.id guna mengetahui penerima bantuan UMKM se-Indonesia.

Jika nama anda tercantum dalam daftar yang ada di situs pembiayaan.depkop.go.id berarti dana segar Rp2,4 juta akan segera cair dikirim ke rekening anda.

Namun sebelum mendapatkannya, tentu anda perlu melengkapi data terlebih dahulu di situs pembiayaan.depkop.go.id.

Baca Juga: BST Rp 300 Ribu Tahap 8, PT Pos Indonesia Bantu Optimalkan Penyaluran Bagi Sembilan Juta KPM

Kalau anda sudah mendaftar di tahap I, tak ada salahnya untuk mengecek semua nama penerima di situs pembiayaan.depkop.go.id login/index.php/public/penerima/index.

Di situs tersebut memuat daftar nama-nama penerima bantuan seluruh Indonesia. Jika Anda mendaftar di tahap II dan saat ini masih proses validasi di kementerian Koperasi dan UKM atau di bank penyalur, dipastikan nama Anda belum terdata di situs tersebut.

Hanya saja situs ini untuk memudahkan Anda mencari sebagai penerima bantuan UMKM dari Kemenkop itu jika nanti Anda lolos sebagai penerima bantuan tersebut.

Baca Juga: BST Rp 300 Ribu Tahap 8, PT Pos Indonesia Bantu Optimalkan Penyaluran Bagi Sembilan Juta KPM

Dalam situs ini juga disediakan kolom aduan jika Anda memiliki permasalahan terkait bantuan UMKM. Ingat bukan untuk mengecek sebagai penerima BLT UMKM Rp2,4 juta ya, jika ingin mencek sebagai penerima BLT UMKM anda bisa akses di eform.bri.co.id.

Halaman:

Editor: Furqon Ramadhan

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x