3 Manfaat Konsumsi Minuman Boba, Mengandung Antioksidan bagi Kesehatan

- 30 Januari 2022, 23:48 WIB
Minuman Milk Tea Boba menjadi minuman anak kini, namun tahukah bahwa Milk Tea Boba berasal dari eksperimen dari karyawan kedai teh? .
Minuman Milk Tea Boba menjadi minuman anak kini, namun tahukah bahwa Milk Tea Boba berasal dari eksperimen dari karyawan kedai teh? . /Twitter/ @itscakemyday/

LAMONGAN TODAY - Kini, boba merupakan sebuah minuman yang banyak dikonsumsi oleh anak muda.

Diketahui minuman boba berbentuk gelembung itu terbuat dari manik-manik bundar kecil tapioka yang lumayan banyak dinikmati oleh masyarakat Asia seperti Singapura, Thailand, dan Indonesia.

Rupanya, minuman boba bisa dihubungkan manfaatnya dengan antioksidannya. Sebagaimana diketahui minuman yang terbuat dari teh susu itu terdapat dengan bermacam varian dan rasa.

Baca Juga: Cara Tarik Perhatian Suami ketika Selalu Sibuk Main HP di Depan Istri

Inilah berbagai manfaat dari mengkonsumsi minuman Boba bagi kesehatan dilansir Lamongan Today dari laman Stylecraze:

1. Kaya Antioksidan dari Teh

Berdasarkan namanya, teh susu boba dibuat menggunakan susu dan teh sebagai bahan utamanya.

Bahan-bahan itu mepunyai manfaat kesehatan yaitu dari polifenol antioksidan pada teh.

Baca Juga: Lirik Lagu Ambon Pergi dan Jangan Kembali dari Vicky Salamor feat Justy Aldrin, Toton Caribo dan Jacson Zeran

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x