Filosofi dan Tingkat Sabuk Taekwondo: Ada Putih hingga Hitam

- 16 Maret 2022, 16:15 WIB
Taekwondoin.
Taekwondoin. /PB PON XX Papua/Sunyoto

Baca Juga: PCNU Perintahkan LBH Ansor Banyuwangi Kawal Pendekar Pagar Nusa yang Tersandung Hukum Pascabentrok dengan PSHT

Di sini para taekwondoin mempelajari jurus dasar (gibon) 1.

Sabuk Kuning 

Sabuk kuning melambangkan bumi, disinilah mulai ditanamkan dasar-dasar TKD dengan kuat. Mempelajari gibon 2 dan 3.

Baca Juga: Jadwal Acara tvOne Hari Ini Rabu 16 Maret 2022: Ada Rumah Mamah Dedeh, Hidup Sehat dan Coffee Break

Sebelum naik sabuk hijau biasanya naik ke sabuk kuning strip hijau terlebih dahulu.

Sabuk Hijau 

Sabuk Hijau melambangkan hijaunya pepohonan, pada saat inilah dasar TKD mulai ditumbuhkembangkan. (mempelajari taeguk 2).

Sebelum naik ke sabuk biru biasanya naik ke sabuk hijau strip biru terlebih dahulu.

Baca Juga: iOS 15.4 akan Dirilis di iPhone dan iPad, Inilah Daftar Perangkat yang bisa Diupdate

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x