Suara Dentuman Misterius Terdengar di Jakarta, Ini Penjelasan BMKG

- 21 September 2020, 07:54 WIB
ILUSTRASI suara.*/BBC
ILUSTRASI suara.*/BBC /

LAMONGAN TODAY - Suara dentuman misterius kembali terdengar oleh warga Jakarta, pada Minggu 20 September 2020 malam. 

Suara dentuman tersebut membuat bingung warga yang mendengarnya. 

Baca Juga: Kapan Terjadinya Kiamat? Ini Penjelasan dalam Al-Quran

Dikutip dari Antara, Camat Tebet Dyan Airlangga mengaku, dirinya mendengar suara dentuman sekali dari rumahnya di Cakung, Jakarta Timur. 

Baca Juga: Catat! Waktu Yang Mustajab untuk Berdoa di Hari Jum’at, Agar diKabulkan Segala Harapan

"Barusan saya dengar juga nih di rumah saya di Cakung, barusan jam 20.58 WIB, sebanyak satu kali," kata Dyan.

Suata dentuman menurutnya mirip dengan suara petir atau meriam namun dalam volume yang kecil. 

Sementara itu, di jagat twitter, tagar dentuman menjadi topik hangat peembicaraan. 

Kebanyakan dari warganet mengaku mendengar suara misterius tersebut.

Halaman:

Editor: Furqon Ramadhan

Sumber: Permenpan RB


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x