Ijazah Minimal SD, Prabowo Buka Lowongan Kerja Komcad Agustus 2020

- 27 Agustus 2020, 19:33 WIB
Menhan Prabowo Subianto.
Menhan Prabowo Subianto. /Setkab RI/

Bondan menyebutkan, Komcad ini dibagi dalam tiga matra, yakni Udara, Laut dan Darat.

Selama mengikuti pendidikan, para peserta juga akan mendapatkan sejumlah hak. Mulai dari uang saku, perlengkapan militer, asuransi dan jaminan kesehatan.

Baca Juga: Link Film Siti Fauziah ‘Bu Tejo’ Selain Tilik, Unbaedah Patut Disimak

Bondan mengatakan pihaknya mentargetkan 25 ribu Komcad yang akan direkrut. Setelah mendapat latihan militer mereka akan kembali ke profesinya masing masing.

Perekrutan warga sipil dalam Komcad berdasarkan Undang-Undang tentang Pengelolaan Sumber Daya Nasional untuk Pertahanan Negara (PSDN).

Warga sipil yang mendaftarkan diri dan lolos seleksi akan mendapatkan beberapa keuntungan. Seperti belajar dasar-dasar militer sampai mendapatkan uang saku.

Baca Juga: Ajak Boikot Produk Amerika, Pemimpin Iran Kedapatan Ngetweet Pakai Iphone

Berikut Rekrutmen Komcad Darat Agustus 2020:

Kebutuhan

Alokasi 15.000 orang Se Indonesia

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Lamongan Today


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x