Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) Siap Lancarkqn Pemudik 2023 Secara Optimal, HK Lakukan Langkah Ini

- 4 April 2023, 22:33 WIB
Loowongan Kerja BUMN Hutama Karya
Loowongan Kerja BUMN Hutama Karya /Miju/mediainfokarir.id

Koentjoro juga berpesan kepada seluruh petugas siaga untuk amanah dalam menjalankan tugas serta menjaga kesehatan pelayanan mudik dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 H di JTTS dapat berjalan dengan lancar.

Apel siaga ditutup dengan pengecekan seluruh armada siaga di Jalan Tol Terpeka untuk memastikan kendaraan patroli, rescue, ambulans, derek dan lainnya sudah teruji kesiapannya.

Seusai apel berlangsung, Manajemen Hutama Karya juga turut secara langsung membagikan lebih dari 100 takjil gratis kepada pemudik di Rest Area 234 dan 311 Jalur A agar pemudik merasakan atmosphere mudik di jalan tol yang dikelola Hutama Karya.

“Melalui kick off Apel Siaga ini diharapkan arus mudik dan balik di JTTS dapat berjalan lancar dari berbagai aspek dan juga dapat meningkatkan semangat dan kinerja para personil yang bertugas agar terus memberikan pelayanan optimal, serta sebagai tanda kesiapan seluruh tim memastikan jalan tol yang dikelola sudah aman dan siap dilalui oleh pemudik,” tutur Koentjoro.***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah