Luar Biasa, Panjang Ruas Jalan Tol Yang Sudah Beroperasi Lebih Dari 2.600 Km, Bye Bye Kemacetan Saat Mudik

- 13 Februari 2023, 17:00 WIB
Luar biasa, panjang ruas jalan tol yang sudah beroprasi lebih dari 2.600 km, bye bye kemacetan saat mudik.
Luar biasa, panjang ruas jalan tol yang sudah beroprasi lebih dari 2.600 km, bye bye kemacetan saat mudik. /PIXABAY/ artparta

LAMONGAN TODAY – Luar biasa, panjang ruas jalan tol yang sudah beroperasi lebih dari 2.600 km, bye bye kemacetan saat mudik.

Hingga saat ini, sudah lebih dari 2.600 km jalan tol yang beroprasi di tanah air.

Dengan beroprasinya jalan tol tersebut, maka kemacetan pun akan terurai.

Baca Juga: Kejar Momentum Arus Mudik dan Balik, Pemerintah Lakukan Penambahan Jalan Tol Mencapai 142 Ruas

Terlebih lagi menjelang datangnya arus mudik dan balik Lebaran 2023.

Dengan beroprasinya jalan tol tersebut, diharapkan agar kemacetan yang terjadi bisa terurai.

Senada dengan yang diungkapkan oleh Direktorat Jenderal Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Dirjen Bina Marga Hedy Rahadian mengatakan jika pada tahun ini ada penambahan ruas jalan tol.

Hingga kini yang beroprasi sudah mencapai lebih dari 2.600 km.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x