TNI Angkatan Laut Turun Tangan Babtu KM Sentosa XIX yang Kandas

- 23 Juli 2022, 22:34 WIB
Ilustrasi TNI AL
Ilustrasi TNI AL /Instagram @koaramada_1

LAMONGAN TODAY - Setelah Empat Hari kandas di Perairan Morotai, akhirnya KM Sentosa XIX dapat melanjutkan pelayaran ke Manado pada Jumat dini hari.

Setelah dilakukan pemindahan seluruh muatannya ke KM Sentosa XV yang dibantu Tim SAR Pangkalan TNI Angkatan Laut/Lanal Morotai, Jumat (22/07/2022).

Sebelumnya KM Sentosa XIX saat kandas pertama kali ditemukan pada hari Senin tanggal 18 juli 2022 yang lalu, oleh Kapal Markas Gugus Tempur Laut/ Guspurla Koarmada III.

Baca Juga: Cek Jago PSHT, Polisi Ingatkan Rasa Saling Menghargai Antarperguran

Yaitu KRI Teluk Wondama-527 yang sedang melaksanakan Operasi Manggala Yudha-22 Tahap IIII dan berlayar diperairan Morotai.

Adapun kronologisnya, pada saat itu kapal tersebut hanyut dan terbawa arus karena mesinnya mati.

Kemudian ABK berusaha menghentikan dengan menurunkan jangkar namun karena dorongan arus ombak yang cukup kuat mengakibatkan rantai jangkar kapal putus.

Baca Juga: Jaga Kondusifitas Antarperguruan, Polisi Lakukan Patroli di Tugu IKSPI Kera Sakti dan Winongo

Sehingga kapal menepi dan akhirnya kandas, dan pada saat itulah KRI Teluk Wondama-527, melintas dan menerima signal radio dari kapal tersebut.

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: TNI


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah