Selalu Dapat Penghargaan, Warga DKI Jakarta Binggung dengan Hasil Kerja Anies Baswedan, CEK FAKTA

- 22 April 2022, 17:10 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. /Instagram @aniesbaswedan

Jika dibandingkan foto pada artikel Kompas.com dengan foto unggahan akun Sandro Novan terdapat kesamaan yaitu foto sebuah jalan.

Menurut keterangan pada artikel, foto jalan tersebut merupakan foto permukaan aspal di sepanjang Jalan Karang Tengah Raya, Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan.

Baca Juga: Puan Maharani: Jika Negara Ingin Maju Dan Berkembang, Pendidikan Agama Islam Harus Di Hapus! CEK FAKTA

Dengan demikian gambar tangkapan layar artikel Kompas.com pada unggahan akun Sandro Novan telah disunting pada bagian judul.

Artikel yang asli berjudul “Warga Keluhkan Kondisi Jalan di Lebak Bulus Rusak karena Sumur Resapan” disunting menjadi “warga DKI bingung dengan hasil kinerja Anies Baswedan yang selalu dapat penghargaan”.

Sehingga hal tersebut masuk dalam kategori konten yang dimanipulasi.

Baca Juga: PSI Buka Lowongan Kerja Sosial Media Spesialis dengan Gaji Rp60 Ribu Per Bulan, Benarkah? CEK FAKTA

Gambar tersebut telah disunting pada bagian judul artikel.

Faktanya, judul artikel Kompas yang asli adalah “Warga Keluhkan Kondisi Jalan di Lebak Bulus Rusak karena Sumur Resapan”.***

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah