Kepergok Jepang, Korea Utara Akhirnya Akui Luncurkan Rudal Balistik Berkemampuan Nuklir

- 2 Februari 2022, 20:30 WIB
Kumpulan foto rudal balistik jarak menengah yang diluncurkan Korea Utara pada minggu 30 Jnauri 2022/Tangkapan Layar/Dok. Reuters/KCNA
Kumpulan foto rudal balistik jarak menengah yang diluncurkan Korea Utara pada minggu 30 Jnauri 2022/Tangkapan Layar/Dok. Reuters/KCNA /Foto: Dok. Reuters/KCNA/

Baca Juga: Lirik Lagu Terbaru Tiara Andini Merasa Indah Jadi Trending YouTube: Pedih Ku Saat Merasa Indah

Belum diketahui apakah moratorium Kim mencantumkan rudal-rudal IRBM seperti Hwasong-12 yang belum diuji lagi sejak 2017.

Pada tahun itu, Korut menguji Hwasong-12 sedikitnya enam kali, tiga sukses mengenai target dan tiga lagi gagal.

Secara kontroversial, dalam dua dari uji-uji tersebut, Korut meluncurkan rudalnya melewati pulau Hokkaido, Jepang utara.

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun, Sari Ater Selenggarakan Lomba Foto dan Video Berhadiah Rp40 Juta

Terkait uji coba pada Minggu, Korut mengklaim telah menembakkan rudal pada perlintasan yang lebih tinggi "atas pertimbangan keselamatan negara-negara tetangga."

Uji coba itu "memastikan keakuratan, keamanan dan efektivitas operasional produk sistem senjata jenis Hwasong-12," kata KCNA.***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah