6 Drama Korea yang Rilis pada September 2020, Jangan Lewatkan Nomor 5

- 3 September 2020, 13:30 WIB
Tangkapan layar Netflix
Tangkapan layar Netflix /Netflix/

Drama ini akan tayang di JTBC pada 16 September. Private Lives ini menceritakan seorang penipu ulung untuk mengungkap sebuah rencana jahat yang dipelopori oleh pemerintah dan sebuah perusahaan. Drama ini akan dibintangi oleh Seohyun Girls Generation, Go Kyung Pyo dan Kim Hyo Jin.

5.Record of Youth

Drama yang akan tayang pada 7 September di tvN ini menampilkan Park Bo Gum dan Park So Dam. Drama Record of Youth ini menceritakan Sa Hyejun (Park Bogum) dan Won Haehyo (Byeon Wooseok) yang merupakan teman masa kecil yang sama-sama menjadi model. Saat bekerja, mereka bertemu An Jeongha (Park Sodam) yang merupakan penata rias pemula. 

Berasal dari latar belakang yang berbeda, masing-masing dari mereka memiliki cobaan berat dan situasi keluarga yang kontras. Ketiganya menghadapi cinta, pencobaan, dan persahabatan saat mereka mengalami masa muda.

Baca Juga: Lirik Lagu Ice Cream - BLACKPINK feat Selena Gomez, Lengkap Bahasa Indonesia

Artikel ini pernah ditayangkan sebelumnya di Warta Ekonomi pada berita, Beberapa Drama Korea Siap Menghibur Anda Pada September 2020, Selasa 1 September 2020.

6.Do Do Sol Sol La La Sol

Drama ini dijadwalkan akan tayang pada September di KBS2. Drama ini menceritakan tentang Goo Ra-Ra (Go Ara) yang merupakan seorang pianis yang mengalami kebangkrutan. 

Sun Woo-Joon (Lee Jae-Wook) tidak peduli apa yang orang lain pikirkan tentang dia, tapi dia memiliki hati yang hangat. Dia berjiwa bebas dan tidak memiliki impian atau tujuan khusus untuk hidupnya. Dia memenuhi kebutuhannya dengan bekerja paruh waktu.

Goo Ra-Ra dan Sun Woo-Joon bertemu di akademi piano swasta kecil LaLa Land di sebuah pedesaan.***(Warta Ekonomi/PRMN)

Halaman:

Editor: Nita Zuhara Putri

Sumber: Warta Ekonomi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x