Kisah Abu Nawas, Kebiasaan Menendang Abu Nawas Jika Sakit Hati

- 30 Agustus 2022, 16:53 WIB
Ilustrasi Abu Nawas
Ilustrasi Abu Nawas /Tangkapan layar YouTube Abot Story

Baca Juga: Cerita Abu Nawas, Do'a Abu Nawas Untuk Raja Harun Al Rasyid

"Jangan khawatirkan aku. Aku sehat, aku tidak kelaparan, karena tiap malam aku ambil makanan untuk aku makan satu hari," tuturnya

Lima bulan kemudian adik Abu Nawas menawarkan seorang wanita untuk dijadikan istrinya. "Jika engkau kesepian, bagaimana kalau aku carikan seorang wanita sebagai ganti istrimu yang meninggal dunia?" papar Abu Hasan dengan tersenyum.

"Kalau kamu punya pandangan wanita cocok untuk aku, maka aku setuju saja. Yang penting dia tidak matrialistis," jawab Abu Nawas.

"Oh, tidak. Insya Allah kamu akan senang. Wanita ini baik hatinya dan juga jujur. Dia bernama Jamilah," jelas Abu Hasan dengan antusias.

Beberapa hari kemudian Abu Nawas dipertemukan dengan wanita yang ditawarkan Abu Hasan. Tampaknya Abu Nawas senang dan cocok.

Baca Juga: Lirik Sholawat Laa Ilaaha Illallah Tub 'alaina, Lengkap Dengan Teks Arab, Latin dan Artinya

Tanpa menunggu waktu lama, pernikahan pun akhirnya digelar. Meski perempuan yang dinikahinya itu juga sudah pernah menikah sebelumnya, Abu Nawas tidak mempermasalahkan.

Pada suatu malam, ketika mereka sedang bersantai di kamar, Jamilah mulai berbicara tentang suaminya yang sudah meninggal dunia. Dikatakannya bahwa suaminya yang pertama adalah seorang lelaki yang sangat baik perangainya.

"Dia itu orangnya baik. Jika aku bersedih dihibur. Jika aku banyak tugas di rumah, maka dia akan membantu," ujar Jamilah.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah