Pemkab Banjarnegara Tutup Objek Wisata Candi Arjuna di Dieng Selama PPKM

- 31 Januari 2021, 19:45 WIB
Embun upas atau embun kristal atau frozz di komplek Candi Arjuna di Dataran Tinggi Dieng saat pendemi Covid-19 senyap dari wisatawan.
Embun upas atau embun kristal atau frozz di komplek Candi Arjuna di Dataran Tinggi Dieng saat pendemi Covid-19 senyap dari wisatawan. /Pikiran-Rakyat.com/Eviyanti/

Sementara itu, Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono juga menghimbau masyarakat supaya mengikuti aturan yang terdapat pada PPKM tahap II yang dilaksanakan sejak 26 Januari sampai 8 Februari 2021.

"PPKM kedua ini berpedoman pada instruksi mendagri. Kami menilai aturan dalam PPKM tahap kedua ini sangat leluasa, mudah-mudahan untuk kelanjutannya akan makin leluasa lagi," katanya.

Baca Juga: HPV Penyebab Kanker Serviks juga Dapat Serang Pria, Berikut Penjelasan Dokter

Bupati optimistis pandemi Covid-19 di wilayah Banjarnegara akan segera berlalu dan sektor ekonomi dapat bangkit kembali.***

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x