Tersebar Video Makam Upin Ipin, Asli atau Cuma Fiksi?

- 22 Januari 2022, 21:52 WIB
Kuburan Upin Ipin yang viral di sosial media.  /Kolase tangkap layar @miciners
Kuburan Upin Ipin yang viral di sosial media.  /Kolase tangkap layar @miciners /

LAMONGAN TODAY - Belakangan ini tersebar video yang menayangkan makam Upin dan Ipin. Video itu tersebar melalui media sosial terlebih platform TikTok.

Upin dan Ipin merupakan karakter kartun animasi produksi dari Malaysia. Video itu sontak viral di TikTok dan diposting pertama kali oleh akun bernama @bank_alonk3110. 

Sampai sekarang, video makam Upin Ipin telah diputar mencapai 37 juta kali.

Baca Juga: Usai Keceplosan Dekat dengan Mahalini, Rizky Febian Kini Dekati Anya Geraldine, Tanda Mendua?

Pada video itu pun terlihat jelas nama Upin dan Ipin disertai dengan tanggal kematiannya dan saling berdampingan.

Tampak jika Upin meninggal pada 6 Agustus 1995 sementara Ipin wafat pada 2 Agustus 1996 lalu.

Ketika video tersebut tersebar, telah banyak teori mengenai animasi anak-anak Upin Ipin itu.

Baca Juga: Biodata Mahalini Ayu Raharja, Calon Dokter yang Dikabarkan Dekat dengan Rizky Febian hingga Billy Syahputra

Terdapat teori yang menyebutkan jika kisah Upin Ipin ialah khayalan Opah yang rindu terhadap cucunya yang telah wafat.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: Arah Kata


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x