Utang Negara Menumpuk, Amerika Serikat Terancam Kehabisan Uang dalam Beberapa Minggu

20 September 2021, 12:00 WIB

Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden telah diperingatkan utang negara yang saat ini menumpuk akan menghabiskan uang negara dalam beberapa minggu kedepan. . Sampai pertengahan Oktober 2021 nanti, utang AS diprediksi akan meningkat hingga 28.5 triliun dolar atau senilai Rp407 miliar. . Departemen Keuangan AS mungkin tidak dapat membayar tagihan utang negara sebesar itu. . Sebuah rencana sedang dipertimbangkan oleh ketua DPR AS, Nancy Pelosi dan pemimpin mayoritas Senat, Chuck Schumer yang melibatkan penangguhan plafon utang melewati pemilihan paruh waktu 2022. (PR)

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x