Oppo A91 Spesifikasi Dewa Turun Harga Hampir 1 Jutaan

- 11 November 2020, 17:55 WIB
Oppo A91 Spesifikasi Dewa Turun Harga Hampir 1 Jutaan
Oppo A91 Spesifikasi Dewa Turun Harga Hampir 1 Jutaan /Outlet resmi/

Kamera itu nangkring di sisi atas layar berbentang 6,4 inci dalam sebuah poni mungil serupa tetesan air yang diistilahkan sebagai waterdrop notch. 

Soal layarnya sendiri, resolusinya sebesar 2.400 x 1.084 piksel dengan panel AMOLED dan memiliki refresh rate 60 Hz.

Layar ini dilindungi Corning Gorilla Glass 5 yang diklaim bisa melindungi layar saat jatuh dari ketinggian maksimal 1,6 meter.

Baca Juga: Harga HP Samsung Dengan Kamera Terbaik 2020, Samsung Galaxy S20 Ultra, Galaxy S20+, Galaxy S10+

Selain itu, di dalam layar juga ditanamkan sensor pemindai sidik jari sebagai sistem keamanan perangkat.

Oppo mengklaim sensor pemindai sidik jari itu 45 persen lebih cepat mendeteksi dari generasi sebelumnya.

Proses pemindaian sidik jari untuk membuka kunci layar disebut hanya membutuhkan waktu 0,32 detik. 

Oppo A91 ditenagai chip MediaTek Helio P70 yang dipadukan dengan RAM 8 GB dan memori internal 128 GB. Baterainya berkapasitas 4.000 mAh yang didukung pengisi daya cepat VOOC 3.0 dengan dukungan daya 20 watt.

Baca Juga: Harga HP Oppo RAM Jumbo ini Anjlok Besar-Besaran November 2020: Oppo A52, Oppo A12, Oppo Reno4, A31

Dari segi software, ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 9 yang dilapisi antarmuka ColorOS 6.1.2.

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: shopee


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah