HP Oppo Turun Harga hingga Rp1 Jutaan Ini Memiliki RAM 8GB dengan Kamera 48MP

- 3 November 2020, 11:54 WIB
OPPO Reno 2.*/
OPPO Reno 2.*/ /OPPO Indonesia

Oppo Reno 2

Bentang layarnya mencapai 6,5 inci OLED Panoramic Screen. Prosesornya Snapdragon 730G dengan RAM 8GB. Spesifikasi tersebut ditunjang dengan kapasitas baterai 4.000 mAh.

Kamera belakangnya ada 4 masing-masing 48MP, 8MP, 2MP, 2MP/ kemampuan rekamnya bisa mencapai 2160p @30 fps

Harga awal Rp 7.999.000 (shopee) dan harga sekarang turun jadi Rp 5.999.000.

Baca Juga: Boikot Produk Prancis Masih Menggema di Indonesia, Ini Daftar Produk yang Kemungkinan Diboikot

Oppo A9 202

HP ini dibanderol di harga Rp3,9 juta saat dirilis pada bulan September 2019 dengan RAM 8/128 GB. Kini harganya sudah turun menjadi Rp3,1 juta rupiah.

Oppo A9 2020 mempunyai chipset Snapdragon 665 dengan fabrikasi 11 nm.

Dibekali dengan resolusi kamera utama sebesar 48 MP di bagian belakang, dengan 3 kamera tambahan lainnya sebesar 8 MP + 2 MP + 2 MP.

Baca Juga: Realme Narzo 20 Pro Segera Launching, Intip Harga dan Spesifikasi HP Gaming Murah Ini

Halaman:

Editor: Nugroho

Sumber: pricebook


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah