Cara Menghapus Memori Internal yang Penuh, Lakukan Cara Ini Jika HP Anda Lemot tak Bersahabat

- 21 Oktober 2020, 13:54 WIB
ILUSTRASI internal memori***
ILUSTRASI internal memori*** /

Secara tak sadar, ada penumpukan data media dari Whatsapp yang menyebabkan memori internal penuh.

Jika anda menemui hal itu, segera lakukan poin pertama dan kedua di atas.

  • Tambah Memori Eksternal

Kalau anda malas melakukan langkah-langkah di atas, solusi terakhir yang bisa ditempuh adalah dengan menambah memori eksternal di HP anda.

Kebanyakan HP Android sudah menyediakan slot memori eksternal tambahan biasanya jenis microSD.

Slot microSD tambahan biasanya hybrid atau dedicated. Kalau hybrid berarti HP anda hanya bisa menjalankan satu kartu dan satu slot microSD bersamaan.

Baca Juga: Link Live Streaming Liga Champions Bayern vs Atletico Madrid Kamis Dini Hari, Simak Prediksi Pemain

Kalau dedicated slot, anda bisa menggunakan dua kartu dan satu microSD secara bersamaan.

Sebelum menambah microSD, cek dulu spesiifikasi anda muatnya berapa Giga byte. Jangan sampai anda membeli memori terlampau besar hingga pada akhirnya tak terpakai karena tak bisa digunakan di HP anda.

Baca Juga: Ini Jadwal Cuti Bersama Oktober 2020, Hore Akhir Bulan Libur Panjang!

Ada baiknya juga, saat membeli HP baru anda mempertimbangkan membeli HP yang memiliki kapasitas memori internal besar.***

Halaman:

Editor: Furqon Ramadhan


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x