Cara Setting 5G di iPhone 12 dan 13 Series, HP Canggih Jangan Ketinggalan

- 9 Februari 2022, 20:15 WIB
Pengguna iPhone 12 dan iPhone 13 dapat gunakan Jaringan 5G,
Pengguna iPhone 12 dan iPhone 13 dapat gunakan Jaringan 5G, /YouTube Dr Debox

Baca Juga: Kerja Sama Menpora dan PWI dalam Rangka Implementasi Desain Besar Olahraga Nasional

Lalu masuk ke nomor Telkomsel yang kamu gunakan lalu pilih bagian Voice & Data.

Pengaturan yang tersedia adalah 5G On, 5G Auto dan 4G serta VoLTE.

Silakan gunakan mode 5G Auto yang artinya jaringan akan berpindah secara otomatis jika di daerah tersebut sudah masuk area 5G.

Baca Juga: Menpora Amali Gandeng PWI Pusat untuk Implementasi DBON

Jika saat ini daerah kamu belum masuk area yang mendukung 5G, mode seluler yang akan didapatkan adalah 4G.

Untuk informasi cakupan daerah yang sudah mendukung jaringan 5G dari telkomsel bisa dilihat di link berikut:

Klik di sini.

Baca Juga: Menpora Amali Gandeng PWI Pusat untuk Implementasi DBON

Artikel ini telah terbit di Info Semarang Raya berjudul Pengguna iPhone 12 dan iPhone 13 Sudah Bisa Rasakan Jaringan 5G, Begini Cara Settingnya.

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah