Kisah Tanah Jawa: Cerita yang Terpendam di Benteng Pendem Cilacap

- 14 November 2021, 16:19 WIB
Tim Kisah Tanah Jawa mengunjugi Benteng Pendem di Cilacap. Tangkapan layar YouTube/@KisahTanahJawa
Tim Kisah Tanah Jawa mengunjugi Benteng Pendem di Cilacap. Tangkapan layar YouTube/@KisahTanahJawa /

Baca Juga: Tawarkan Pendidikan Kualitas Terbaik dan Standar Eropa, Mahasiswa Indonesia di Polandia Bertambah Pesat

Pembangunan benteng ini dilakukan oleh militer, jadi bukan arsitek. Dalam pengerjaannya inilah yang dinamakan dengan kerja rodi sebenarnya.

Kalau seperti Jalan Daendels, kemudian rel kereta api itu ada upah. Kalau di sini, yang dikerjakan ada beberapa tahanan militer, kemudian ada beberapa orang yang ada di sekitar, sehingga yang dikerjakan di sini, kalau tahanan pasti tidak dapat upah, tapi tetap dapat makan.

Beberapa masalah klasik, ada beberapa korban tahanan yang sudah tidak kuat, itu ada beberapa yang ditaruh di benteng pertahanan ini.

Baca Juga: Paris Hilton Menikah dengan Pujaan Hatinya Carter Reum, Akhir Bahagia Perjalanan 15 Tahun Saling Mengenal

Karena, waktu itu ada satu kekuatan ketika dari sana dilempar meriam tetap kuat dan kokoh, sebab beberapa struktur gedung.

Benteng Kustbatterij memiliki banyak keunikan, di antaranya menirukan salah satu benteng kuat yang ada di Eropa dari segi arsitektur dan sistem pertahanannya.

Kemudian, tahun 1941-1942 ketika Nippon masuk, itu dukuasai Jepang sampai 1945. Kemudian, 1945-1950 Koninklijk Nederlands-Indisch Leger (KNIL) menggunakan tempat ini.

Baca Juga: Hanya 5 Bulan Menikah Reza DA dan Valda Alviana Cerai, Ini Sebabnya

Kemudian sempat terbengkalai, hingga 1952 dipakai untuk latihan tentara sampai dengan 1965.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: YouTube/@KisahTanahJawa


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x