Kehormatan Jajal Kekuatan Timnas U-19, Pemain Persija Jakarta Main Apik, Macan Kemayoran Tahan Garuda Muda 0-0

- 25 Juni 2022, 14:37 WIB
Timnas U-19 Imbang 0-0 Kontra Persija.
Timnas U-19 Imbang 0-0 Kontra Persija. /PSSI

Mereka adalah Cahya Supriadi (kiper), Muhammad Ferrari (belakang), Alfriyanto Nico Saputro (depan), Raka Cahyana Rizky (depan), Razzaa Fachrezi Aziza (depan) serta Radzky Syahwal Ginting (bek) yang belum diturunkan.

Ginting baru bergabung dengan timnas sehari sebelumnya usai membela Persija di dua parta Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Jam Terbang Duo Persib Bandung Jupe dan Dedi Kian Tinggi, Bakal Jadi Pemain Inti Maung Bandung?

Kendati sudah menyumbangkan banyak pemain ke timnas U-19, pelatih Persija EPA tetap memiliki keinginan agar ada pemain lain yang menyusul keenam nama tersebut.

Ia ingin Persija dapat memproduksi banyak pemain yang dapat berkontribusi untuk timnas.

“Di laga vs timnas U-19 kami menurunkan pemain yang seusia dengan lawan.

Baca Juga: Persija Jakarta Gandeng Dire Pratama Jadi Sponsor: Punya Visi Sama dengan Macan Kemayoran

Kami berharap pemain-pemain ini bisa dilirik oleh pelatih timnas.

Para pemain sangat bersemangat untuk menunjukkan siapa diri mereka,” tutur Miskardi Hamin lagi.

Jaga terus semangat, Macan Muda!. Sebagaimana dikutip dari situs resmi klub. ***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah