Simak Info Berapa Rangking BWF Bilqis Prasista Terbaru 2022, Ketahui di Sini

- 14 Mei 2022, 10:29 WIB
Stamina menjadi faktor kekalahan Bilqis Prasista dari He Bing Jiao di babak perempat final Uber Cup 2022
Stamina menjadi faktor kekalahan Bilqis Prasista dari He Bing Jiao di babak perempat final Uber Cup 2022 /M RISYAL HIDAYAT/ANTARA FOTO

Kondisi kurang menyenangkan yang terjadi pada Akane menyebabkan beberapa staf Federasi Badminton Dunia (BWF) dan media lokal Jepang turut menenangkan dan menyemangati pebulu tangkis berumur 24 tahun tersebut.

Pebulutangkis kelahiran Magelang tersebut mengatakan cuma tampil tanpa beban dan berusaha menikmati berlangsungnya laga. Walau menghadapi pemain yang secara peringkat jauh di atasnya, Bilqis yakin seluruh hal dapat terjadi di lapangan.

Baca Juga: CEK FAKTA: Narkotika Jenis Kokain yang Siap Konsumsi Terdapat di Meja Kerja Presiden Ukraina

Bahkan kedua orang tuanya yang juga mantan pebulutangkis nasional, yakni Joko Suprianto dan Zelin Resiana, turut menyemangati anaknya.

"Pokoknya yang penting yakin saja sama diri sendiri, jangan banyak mati sendiri dulu saja dan tekniknya bikin di lari-lari terus. Orang tua juga berpesan agar harus percaya diri, kita pasti bisa asal ada kemauan. Semuanya tidak ada yang tidak mungkin, apapun bisa terjadi," kata Bilqis.

Kemenangannya dari Akane itu menjadikan pemain jebolan klub PB Djarum itu lebih percaya diri.

Baca Juga: Telkom Indonesia Kucurkan Subsidi Senilai Rp2 Juta hanya Dengan Isi Kuesioner, Berikut Linknya, Cek Fakta

Walau sebelumnya terkejut sebab dimainkan di pertandingan pertama, tetapi hasil mengagumkan yang dia kemas diharapkan dapat menular terhadap rekan-rekan seperjuangannya dalam melawan Jepang.

Disclaimer: artikel ini telah tayang dengan judul "RANKING BWF Bilqis Prasista Terbaru, Berapa Peringkat BWF Bilqis Prasista Saat Ini."(Muh Adi/Kendalku)***

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: Kendalku


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah