5 Fakta Unik National Stadium Digunakan Piala AFF 2021, Di antaranya Sempat Digunakan Juventus

- 23 Desember 2021, 22:29 WIB
5 kakta menarik National Stadium untuk Piala AFF 2021.
5 kakta menarik National Stadium untuk Piala AFF 2021. /Instagram/@sgsportshub/

Atap dibiarkan terbuka apabila stadion tidak dipakai. Hal tersebut untuk menjaga rumput lapangan dalam keadaan sehat.

Baca Juga: Kris Wu Mantan EXO Ungkap Daftar 47 Nama Artis China yang Terlibat Kasus Ilegal, Untuk Pengurangan Hukuman?

4. Pernah dipake Juventus

Di awal diresmikanya National Stadium 2014 silam, juara sepakbola Italia Juventus langsung mencoba kemegahan stadion itu.

Kedatangan Juventus di National Stadium pada lawatan Tur-Asia Pasificnya disambut oleh tuan rumah, Singapura Selection.

Selain Juventus, pada tahun 2019 silam sejumlah tim besar Eropa semisal Manchester United, Inter Milan, dan Tottenham Hotspur berlaga di National Stadium dalam rangka International Champions Cup Singapore.

Baca Juga: Duo Kena Kasus, Kris Wu dan Zheng Shuang Pernah Saling Goda dalam Acara Ini, Warganet: Pantas Aja

5. Terletak di Singapore Sports Hub

Stadion yang berkapasitas 55.000 penonton itu berdiri di daerah Singapore Sports Hub dengan luas 35 hektar.

Singapore Sports Hub adalah pusat olahraga, hiburan, dan gaya hidup yang canggih dan terintegrasi penuh.

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo

Sumber: Serang News


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x