Klasmen Sementara Perolehan Medali di PON XX Papua, Jawa Timur Konsisten Tempatkan Panahan Jadi Lumbung Medali

- 10 Oktober 2021, 13:57 WIB
Wika Asnunik (kiri) dan Bunga Arbela menyumbang medali emas sekaligus membantu Tim Panahan Jawa Timur meraih Juara Umum PON XX Papua 2021.
Wika Asnunik (kiri) dan Bunga Arbela menyumbang medali emas sekaligus membantu Tim Panahan Jawa Timur meraih Juara Umum PON XX Papua 2021. /Tangkap layar Instagram/@konijatim

Dari tiga hal itulah yang menjadi pilar tim panahan Jawa Timur dalam mempertahankan mahkota juara umum panahan.

"Panahan ini menjadi unggulan Jatim dan juga jadi cabang olahraga yang konsisten dari PON ke PON menjadi juara umum, hal ini tidak terlepas dari konsistensi pembinaan dengan hati nurani," katanya menegaskan.

Baca Juga: Ide Squid Game Sejak 2008, Butuh Waktu 10 Tahun Rumuskan Kematian Massal dengan Kosep Lampu Merah Lampu Hijau

Di PON Papua atlet panahan Bunga Arbela dan Adrian Indra yang bermain di divisi nasional mix tim sebagaimana dikutip dari Antara.

Mereka jadi penentu juara umum cabang olahraga panahan setelah menundukkan pasangan DIY dengan skor 6-2 di Venue Panahan Kingmi Kabupaten Jayapura, Papua, Sabtu (9/10).

Sebelumnya emas juga dipersembahkan oleh beberapa atlet unggulannya seperti trio srikandi yakni Della Adisty Handayani, Tiara Sakti Ramadhani, dan Yurike Nina Bonita lewat nomor nomor compound beregu putri.

Baca Juga: Belum Selesai, Bintang Squid Game Park Hae Soo Kembali Berlaga di Chimera Sebagai Seorang Detektif

Berikut klasemen sementara PON Papua :

1. Jawa Barat: 78 Emas, 65 Perak, 71 Perunggu

2. Jawa Timur: 68 Emas, 61 Perak, 52 Perunggu

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x