Kabar Baik,  BUMN Buka 4 Lowongan Kerja Februari 2021, Simak Persyaratannya !

- 5 Februari 2021, 14:23 WIB
Kabar Baik,  BUMN Buka 4 Lowongan Kerja Lagi, Simak Persyaratannya !
Kabar Baik,  BUMN Buka 4 Lowongan Kerja Lagi, Simak Persyaratannya ! /instagram/@kementerianBUMN
LAMONGAN TODAY – Kementrian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) RI kembali memberikan kabar baik melalui pengumuman di Instagram Resminya pada kamis 4 Februari 2021.
 
Tentunya bagi kebanyakan orang yang belum bekerja dan memiliki kualifikasi yang memenuhi syarat kesempatan ini sangat bagus untuk di coba.
 
Kali ini Kementrian BUMN memberikan kesempatan bagi yang ingin bergabung di BUMN dengan membuka lowongan pekerjaan di BGR Logistics dibidang Market Analyst, Product and Promotion Officer, Business Partner and Goverment Specialist dan Fleet Management Officer.
 
 
Pendaftaran dilakukan memalaui web rekrutmen BGR Logistics di alamat https://recruitment.bgrlogistics.id/, juga perlu diketahui pendaftaran ini dibuka sampai dengan tanggal 7 Februari 2021.
 
Kementrian BUMN juga membagikan kualifikasi persyaratan yang harus terpenuhi oleh pelamar adalah sebagai berikut :
 
1. Market Analyst
 
a. Pendidikan S1 Bidang Ekonomi/Pemasaran.
b. IPK minimal 3,00 dengan akreditasi program studi A.
c. Memiliki kemampuan analisis penjualan dan pemasaran.
d. Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi.
e. Memiliki kemampuan menyusun strategi pemasaran.
 
 
f. Memiliki sertifikasi CMA (certified marketing analyst).
g. Memiliki kemampuan dalam bahasa inggris.
h. Menguasai perangkat lunak statistik (SPSS, Visualisasi Data)
i. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan.
j. Fresh Graduated dipersilahkan untuk melamar.
 
 
Sedangkan untuk proses seleksi sendiri adalah sebagai berikut :
a. Administrasi Lamaran
b. Psikotes
c. Interview HR
d. Interview User + Tes Teknis
e. Tes Kesehatan
 
Keterangan lebih lanjut Persyaratan Lowongan Market Analyst bisa di buka di https://bit.ly/MABGR2K21   
 
 
2. Product and Promotion Officer
 
a. Memiliki gelar S1 di bidang Komunikasi/Pemasaran, atau yang terkait.
b. Minimal IPK 3,00 dengan akreditasi program studi A
c. Memiliki kemampuan komunikasi, persuasi dan negosiasi yang baik
d. Memiliki pengetahuan sistem pemasaran produk
 
 
e. Memiliki kemampuan dalam berbahasa Inggris (Aktif & Pasif)
f. Mampu bekerja sama dengan tim
g. Mampu bekerja dengan target dan dibawah tekanan
h. Terbuka untuk Fresh Graduate, berpengalaman 1-2 tahun lebih disukai
i. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
 
 
Proses Seleksi
a. Administrasi Lamaran
b. Psikotes
c. Interview HR
d. Interview User + Tes Teknis
e. Tes Kesehatan 
 
Keterangan lebih lanjut Persyaratan Lowongan Product and Promotion Officer bisa di buka di https://bit.ly/PPOBGR2K21
 
 
3. Business Partner and Goverment Specialist
 
a. Memiliki gelar S1 di bidang Manajemen/Keuangan/Teknik Industri/ Hukum, atau yang terkait
b. Minimal IPK 3,00 dengan akreditasi program studi A
c. Memahami dasar regulasi dan peraturan pemerintah yang berlaku
d. Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
e. Memiliki kemampuan dalam berbahasa Inggris (Aktif & Pasif)
f. Menguasai sistem administrasi (Ms.Office)
g. Menguasai perangkat lunak statistik (SPSS, visualisasi data) dan melakukan pengolahan database
h. Mampu bekerja sama dengan tim
i. Berpengalaman dalam industri logistik/ retail/ e-commerce minimal 1 tahun lebih disukai, fresh graduated dipersilahkan melamar.
j. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
 
Proses Seleksi
a. Administrasi Lamaran
b. Psikotes
c. Interview HR
d. Interview User + Tes Teknis
e. Tes Kesehatan
 
Keterangan lebih lanjut Persyaratan Lowongan Business Partner and Goverment Specialist bisa di buka di https://bit.ly/BPGSBGR2K21
 
 
4. Fleet Management Officer
 
a. Memiliki gelar S1 di bidang Supply Chain & Logistics, atau yang terkait.
b. Minimal IPK 3,00 dengan akreditasi program studi A
c. Memiliki pengetahuan operasional kendaraan/alat berat
d. Memiliki kemampuan K3
e. Memiliki pengetahuan tentang regulasi hukum yang berlaku
f. Memiliki kemampuan perencanakan dan pemeliharaan kendaraan/alat berat
g. Mampu bekerja sama dengan tim
h. Memiliki kemampuan adaptasi yang baik
i. Terbuka untuk Fresh Graduate, berpengalaman 1-2 tahun lebih disukai
j. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
 
 
Proses Seleksi
a. Administrasi Lamaran
b. Psikotes
c. Interview HR
d. Interview User + Tes Teknis
e. Tes Kesehatan
 
Keterangan lebih lanjut Persyaratan Lowongan Fleet Management Officer bisa di buka di https://bit.ly/FMOBGR2K21 ***
 

Editor: Nita Zuhara Putri

Sumber: Kementerian BUMN


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x