Prakiraan Cuaca Jawa Timur Selasa 2 Februari 2021, Sebagian Besar Hujan Disertai Petir

- 2 Februari 2021, 11:30 WIB
Prakiraan Kondisi Cuaca Maritim Perairan Jawa Timur
Prakiraan Kondisi Cuaca Maritim Perairan Jawa Timur /BMKG

LAMONGAN TODAY - BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca di kawasan Jawa Timur, Sesala 2 Februari 2021. 

Berdasarkan perkiraan prakirawan BMKG Surabaya, sebagian besar kawasan Jawa Timur berpotensi  Hujan Sedang-Lebat yang dapat disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang pada pkl.11:30 WIB.

Berikut wilayah yang berpotensi hujan disertai kilat : 

Baca Juga: Berfoto Berpose Penuh Kasih dengan Manekin Tentara Nazi, Sowon GFRIEND Minta Maaf

LAMONGAN: Glagah, BOJONEGORO: Ngambon, dan dapat meluas ke wilayah.

BANGKALAN: Socah, Labang, Tragah, Burneh, Bangkalan, Kamal, Kwanyar, Tanah Merah, Galis, Konang, Blega, Modung.

GRESIK: Sangkapura, Tambak, Bungah, Manyar, Duduksampeyan, Balong Panggang, Benjeng, Cerme, Kebomas, Gresik.

Baca Juga: Cara Sukses Memperoleh BLT UMKM Rp2,4 Juta yang Cair Bulan 2021, Ada Situs Dekop.go.id

LAMONGAN: Ngimbang, Sambeng, Mantup, Sukodadi, Turi, Lamongan, Deket, Tikung, Karangbinangun, Kambangbahu, Sugio

 SUMENEP: Bluto, Saronggi, Talango, Kalianget, Nonggunong, Gayam, Gili Genteng, Raas.

Halaman:

Editor: Nita Zuhara Putri

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x