Petuah Bijak Islami Tentang Kehidupan Terbaru, Marhaban ya Ramadan, Spirit Membantuk Diri yang Lebih Baik

- 28 Maret 2023, 11:30 WIB
Berikut ini petuah bijak Islami tentang kehidupan terbaru, Marhaban ya Ramadan, spirit membantuk diri yang lebih baik/ MichaelBurrows/ Pexels
Berikut ini petuah bijak Islami tentang kehidupan terbaru, Marhaban ya Ramadan, spirit membantuk diri yang lebih baik/ MichaelBurrows/ Pexels /

LAMONGAN TODAY – Berikut ini petuah bijak Islami tentang kehidupan terbaru, Marhaban ya Ramadan, spirit membantuk diri yang lebih baik

Sebagai insan manusia, kita pasti banyak berbuat salah.

Untuk itu di bulan Ramadan ini kita harus semangat untuk membentuk diri agar lebih baik.

Baca Juga: Gantikan Martial, Manchester United Siap Pecahkan Rekor Transfer Demi Tebus Victor Osimhen Dari Napoli

Gunakanlah bulan Ramadan ini sebaik mungkin agar jadi lebih baik lagi.

Seperti kata petuah bijak Islami tentang kehidupan terbaru, Marhaban ya Ramadan, spirit membantuk diri yang lebih baik

“ Dalam kerendahan hati, ada ketinggian budi. Dalam kemiskinan harta, ada kekayaan jiwa. Hidup ini terasa indah jika ada maaf. Mohon maaf lahir dan batin. Marhaban ya Ramadhan. Selamat menunaikan ibadah puasa.”

“ Manusia tak pernah lari dari salah dan khilaf, karena manusia tidaklah sempurna. Di bulan yang suci ini, marilah bermaafan. Agar tiada dendam dan dengki. Mohon maaf lahir dan batin. Marhaban ya Ramadhan. Selamat menunaikan ibadah puasa.”

“ Bila hati saling terpaut, rasa cinta terjalin indah. Bila salah dan khilaf terjadi, mohon maaf lahir dan batin. Marhaban ya Ramadhan. Selamat menunaikan ibadah puasa.”

Halaman:

Editor: Achmad Ronggo


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x