Quotes Motivasi Kehidupan Di Bulan Ramadhan, Kesempatan untuk Berubah Jadi Lebih Baik Lagi

10 April 2023, 10:54 WIB
Berikut ini quotes motivasi kehidupan di bulan ramadhan, kesempatan untuk berubah jadi lebih baik lagi, mumpung masih ada dibulan yang penuh dengan berkah ini. /Freepik

 


LAMONGAN TODAY – Berikut ini quotes motivasi kehidupan di bulan Ramadhan, kesempatan untuk berubah jadi lebih baik lagi, mumpung masih ada dibulan yang penuh dengan berkah ini.

Adanya quotes motivasi ini akan membuatmu lebih bisa menghargai kehidupan ini.

Quotes Motivasi Kehidupan

Dibulan Ramadhan yang lebih baik dari bulan lainnya ini tentu sayang kalau dilewatkan begitu saja.

Terkadang kita memang memerlukan quotes motivasi untuk mendorong kita agar bisa berbuat lebih baik lagi.

 

" Wanita muslimah yang baik akhlaknya dan bijak pembawaannya, laksana mutiara di langit ketujuh. Tak sembarang orang bisa melihat dan menyentuhnya.

“ Lebih baik kehilangan sesuatu demi Tuhan. Daripada kehilangan Tuhan demi sesuatu.” – Mufti Menk.

“ Barangsiapa mengerjakan kebaikan seberat zarah pun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya.” – QS Az-Zalzalah: 7

“ Jangan berhenti jadi baik.”

Baca Juga: Terungkap Alasan David Ozora Ingin Pegang Kumis Suami Inul Daratista: Kumisnya Om Adam Itu Keren dan Gagah

“ Ada cinta yang menghantarkan menuju kemaksiatan, ada juga cinta yang membuat seseorang berubah mencintai hanya karena Allah, saling mencintailah karena Allah.”

“ Seberapapun kekuatan kamu untuk mempertahankan dia yang saat ini jadi pacarmu tidak lebih apa dengan mereka yang baru saling mengenal dan langsung menikah karena pacarmu belum tentu ditakdirkan jadi jodohmu.”

“ Jika Tuhan telah menggariskan takdirmu bersamanya, bagaimanapun caranya kamu dan dirinya akan bersatu dalam rumah tangga pernikahan.”

“ Mencintai Islam sama saja mencintai diri kita sendiri. Jika ilmu agama hancur, diri kita pun turut hancur. Karena itulah kita harus mempelajari dan mengamalkannya.”

“ Hanya cinta pada Allah swt, cinta yang tidak akan membuatmu menangis.”

“ Bersabarlah wahai hati insya Allah akan ada hati yang siap menemani.”

“ Jangan khawatir, Allah telah siapkan jodoh terbaik untuk kita yang pasti akan datang di waktu yang tepat.”

Baca Juga: Profil Nita Gunawan: Selebgram Cantik yang Mirip Agnez Mo

“Kesabaran itu ada dua macam: sabar atas sesuatu yang tidak kau ingin dan sabar menahan diri dari sesuatu yang kau ingini – Ali Bin Abi Thalib

“ Islam menaikkan derajat wanita dari dasar bumi hingga pada akhirnya surga diletakkan di bawah kakinya.” – Dr. Maulana Ansari.

" Keikhlasan menjadikan pribadi menjadi lebih berani, kokoh, tegar dan penuh dengan cahaya keindahan." – Abdullah Gymnastiar

“ Wanita bukanlah pakaian yang bisa kamu pakai dan kamu lepas semaumu. Mereka terhormat dan memiliki haknya.” – Umar bin Khattab.

Baca Juga: Profil Fiersa Besari: Penulis, Musisi, dan Pendaki Gunung

“ Kesabaran itu ada dua macam: sabar atas sesuatu yang tidak kau ingin dan sabar menahan diri dari sesuatu yang kau ingini.” – Ali Bin Abi Thalib

" Ciptakan sebuah kehidupan yang terasa baik di dalam, bukan hanya yang terlihat bagus dari luar."

" Demi Allah, tidaklah kehidupan dunia dibandingkan dengan kehidupan akhirat melainkan seperti salah seorang dari kalian mencelupkan jarinya ke laut, maka lihatlah apa yang tersisa di jarinya ketika ia angkat kembali dari laut?".***

Editor: Achmad Ronggo

Tags

Terkini

Terpopuler