BLT BBM Masih Bisa Diambil Sampai Kapan? Langsung Saja Ke Kantor Pos Dengan Membawa Berkas Inj

- 27 Januari 2023, 11:58 WIB
BLT BBM
BLT BBM //Instagram.com/@bank_indonesia/

Namun, perlu diperhatikan bahwa sebelum Anda mendaftarkan diri di program bantuan ini, Anda harus mengecek nama terlebih dahulu.

Anda harus memastikan bahwa Anda merupakan salah satu penerima bantuan tersebut, dengan cara di bawah ini. 

Pada tahun 2022 lalu, BLT BBM sempat dicairkan pemerintah ketika harga BBM naik tinggi. 

Lantaran kenaikan harga BBM ini mendapat keluhan masyarakat menengah ke bawah, pemerintah memutuskan untuk mengadakan bantuan langsung tunai tersebut.

Pemberian bantuan itu, untuk meringankan beban masyarakat. Serta melindungi daya beli masyarakat prasejahtera atas tekanan berbagai kenaikan harga secara global.

Pemberian BLT BBM sesuai dengan pernyataan Presiden Joko Widodo. Saat itu, Jokowi mengatakan bahwa pembagian BLT BBM akan dilakukan setiap 4 bulan sekali. 

Sebenarnya, Keluarga Penerima Manfaat (KPM) berhak menerima Rp300.000 setiap bulannya untuk BLT BBM ini.

Tetapi, Bansos ini hanya cair setiap 2 bulan, jadi total bansos yang diterima adalah Rp600.000. Bantuan tersebut akan diberikan pemerintah melalui PT Pos Indonesia***

Halaman:

Editor: Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x